Inter vs Atletico: Modal 4-0 dan 5-0
Gia Yuda Pradana | 19 Februari 2024 08:29
Bola.net - Inter Milan akan menjamu Atletico Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2023/2024. Pertandingan Inter vs Atletico itu akan kick off Rabu, 21 Februari 2024, jam 03:00 WIB.
Inter maupun Atletico sama-sama memiliki modal bagus untuk duel di Giuseppe Meazza. Mereka sama-sama baru menang besar tanpa kebobolan di liganya, Sabtu (17/2/2024).
Inter menang 4-0 atas sang tamu Salernitana di Serie A. Pasukan Simone Inzaghi menang lewat gol-gol Marcus Thuram, Lautaro Martinez, Denzel Dumfries, dan Marko Arnautovic.
Sementara itu, Atletico menang 5-0 saat menjamu Las Palmas di La Liga. Anak-anak asuh Diego Simeone menang berkat gol-gol Marcos Llorente (2), Angel Correa (2), dan Memphis Depay.
Simeone Akui Inter Lawan Tangguh

Di Liga Champions musim lalu, Atletico tersingkir di fase grup. Sementara itu, Inter melaju sampai final, tapi gagal juara setelah kalah 0-1 dari Manchester City.
Simeone, yang merupakan mantan pemain Inter dan pernah jadi rekan setim Simone Inzaghi di Lazio, mengakui bahwa Nerazzurri adalah lawan tangguh.
"Kami akan menghadapi lawan yang sangat tangguh, salah satu yang terbaik di Eropa, yang mencapai final Liga Champions musim lalu dan tampil sangat bagus di Serie A musim ini," kata Simeone, seperti dikutip Football Italia.
"Mereka juga telah memenangi Supercoppa Italiana dan baru kalah sekali (di Serie A) musim ini," imbuhnya.
Sumber: Football Italia
Hasil dan Jadwal Liga Champions - Babak 16 Besar Leg 1

Rabu, 14 Februari 2024
03:00 WIB FC Copenhagen 1-3 Manchester City
03:00 WIB RB Leipzig 0-1 Real Madrid
Kamis, 15 Februari 2024
03:00 WIB PSG 2-0 Real Sociedad
03:00 WIB Lazio 1-0 Bayern Munchen
Rabu, 21 Februari 2024
03:00 WIB Inter Milan vs Atletico Madrid
03:00 WIB PSV Eindhoven vs Borussia Dortmund
Kamis, 22 Februari 2024
03:00 WIB Porto vs Arsenal
03:00 WIB Napoli vs Barcelona
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Inter Milan yang Tidak Mudah Dikalahkan
- Sudah Berapa Gol yang Dicetak Lautaro Martinez untuk Inter di Serie A Musim Ini?
- Prediksi Frosinone vs AS Roma 19 Februari 2024
- Prediksi Monza vs AC Milan 19 Februari 2024
- 4 Laga Tanpa Kemenangan, Juventus Harus Apa Sekarang?
- Juventus, Realistis Sajalah
- Sulit Cetak Gol dan Gampang Kebobolan, Itulah Juventus Sekarang
- Juventus Begini Gara-gara Empoli?
- Juventus Butuh Tombol Reset
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




