Ironi Leicester City
Gia Yuda Pradana | 23 November 2016 12:16
Bola.net - - Leicester City meraih kemenangannya yang ke-4 di Grup G Liga Champions 2016/17 setelah menekuk sang tamu Club Brugges 2-1 pada matchday 5, Rabu . Dibandingkan performa mereka di Premier League, ini merupakan sesuatu yang ironis.
Di Liga Champions, Leicester sudah membukukan empat kemenangan serta satu hasil imbang dan memastikan diri lolos ke babak 16 besar. Di Premier League, dengan status juara bertahan, anak-anak asuh Claudio Ranieri baru meraih tiga kemenangan dalam 12 pertandingan yang sudah mereka mainkan (S3 K6).
Kemenangan Leicester di Liga Champions musim ini (4) lebih banyak daripada yang mereka raih di Premier League (3). Itulah kenapa ini bisa dibilang sebagai sebuah ironi.
Di Premier League, Leicester baru meraup 12 poin. Saat ini, Leicester bahkan hanya berada dua poin di atas zona merah.
Di Liga Champions, pada musim debutnya ini, Leicester justru sudah memastikan diri lolos ke fase knockout sebagai juara Grup G dengan satu matchday tersisa. Leicester mengungguli Porto (8), FC Copenhagen (6) dan Club Brugges (0).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








