Jadwal Bola Malam Ini, Kamis 13 April 2023 - Jumat 14 April 2023
Richard Andreas | 13 April 2023 15:00
Bola.net - Jadwal bola malam ini, Kamis 13 April 2023 - Jumat 14 April 2023. Ada sejumlah laga menarik yang bisa jadi tontonan Bolaneters, termasuk laga level top di Liga Champions.
Tengah pekan ini kompetisi klub Eropa kembali menyapa. Liga Champions, Liga Europa, dan UEFA Conference League kembali hadir dengan banyak laga menarik.
Mulai Rabu (12/4/2023), empat laga leg pertama babak perempat final Liga Champions 2022-2023 sudah dimainkan. Manchester City, Real Madrid, AC Milan, dan Inter Milan berhasil meraih kemenangan untuk modal leg kedua.
Selanjutnya, Kamis (13/4/2023) malam WIB nanti, Liga Europa akan mulai memasuki babak perempat final. Yuk simak jadwal bola malam ini selengkapnya, Bolaneters!
Jadwal Liga Europa malam ini
Kamis, 13 April 2023
23.45 WIB | Feyenoord vs AS Roma
Jumat, 14 April 2023
02.00 WIB | Bayer Leverkusen vs Union SG
02.00 WIB | Juventus vs Sporting
02.00 WIB | Manchester United vs Sevilla
Jadwal Conference League malam ini
Kamis, 13 April 2023
23.45 WIB | Gent vs West Ham
Jumat, 14 April 2023
02.00 WIB | Anderlecht vs AZ Alkmaar
02.00 WIB | Basel vs Nice
02.00 WIB | Lech Poznan vs Fiorentina
Liga 1 Indonesia
Kamis, 13 April 2023
20.30 WIB | Persis Solo vs Persik Kediri
20.30 WIB | RANS Nusantara vs Madura United
Jumat, 14 April 2023
20.30 WIB | Arema FC vs Bhayangkara FC
20.30 WIB | Barito Putera vs Persita Tangerang
Nah itu dia rekap jadwal bola malam ini, Rabu 12 April 2023 hingga Jumat 14 April 2023. Ada beberapa laga menarik, termasuk duel Real Madrid vs Chelsea di Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









