Jamu Porto, Klopp Parkir Bek Andalannya?
Serafin Unus Pasi | 6 Maret 2018 11:50
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp nampaknya akan melakukan sejumlah rotasi jelang pertandingan melawan FC Porto dini hari nanti. Klopp dikabarkan akan memarkir bek kiri andalannya, Andrew Robertson pada laga ini.
Sosok Robertson sendiri sudah menjelma menjadi pemain kunci Liverpool musim ini. Didatangkan dari Hull City di awal musim lalu, ia sukses merebut posisi starter di pos bek kiri The Reds.
Dikabarkan Liverpool Echo, Klopp nampaknya akan memarkir Robertson pada pertandingan melawan Porto dini hari nanti. Pasalnya yang sang pemain dikabarkan mengalami cedera sehingga harus absen dari sesi latihan Liverpool kemarin.
Belum jelas seperti apa kondisi Robertson yang sebenarnya. Namun dari laporan tersebut, Klopp tidak mau ambil resiko dengan kondisi sang bek sehingga ia memutuskan untuk mengistirahatkan sang bek.
Sebagai gantinya Klopp akan mengandalkan Alberto Moreno sebagai pengganti Robertson. Klopp akan mencoba untuk memberikan kesempatan bagi sang bek untuk unjuk kebolehan di lini pertahanan The Reds.
Moreno sendiri memang dikenal memiliki performa yang angin-anginan. Ia tercatat terakhir kali menjadi starter pada pertandingan melawan West Bromwich Albion di bulan Januari kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19











