Kemenangan Madrid Tak Puaskan Mourinho
Editor Bolanet | 6 Maret 2013 06:56
Berkat kemenangan tersebut, Rabu (06/3), Madrid lolos ke perempat final Liga Champions dengan agregat 3-2. Mourinho mengaku senang sudah menyingkirkan United, tapi dia juga menyoroti performa pasukannya.
Tentu saja kami senang sudah lolos, tapi saya mengharap yang lebih dari tim. Kami tidak bermain bagus, kata Mourinho seperti dilansir situs resmi UEFA.
Di laga itu, Madrid tertinggal terlebih dahulu setelah Sergio Ramos membelokkan bola ke gawangnya sendiri. Namun, kartu merah tidak lama berselang membuat Madrid unggul jumlah pemain. Madrid memanfaatkannya dengan baik dan mencetak dua gol balasan lewat pemain pengganti Luka Modric dan Cristiano Ronaldo.
Kami mengambil keuntungan selama 10 sampai 15 menit setelah pengusiran itu. Babak pertama berakhir tanpa gol dan sampai titik itu kedua tim bermain sangat taktis. Ketika Luka Modric masuk, saya rasa dia telah mengubah kedinamisan pertandingan di lapangan tengah, imbuhnya.
Terlepas dari semua itu, meski bermain dengan 10 orang, United masih sanggup membuat Madrid menderita hingga akhir pertandingan. Peran kiper Diego Lopez sampai terlihat sangat menonjol berkat sederet penyelamatan yang dilakukannya untuk menjaga gawang Madrid dari kebobolan gol kedua. Hal ini tak lepas dari pengamatan Mourinho.
Kami menderita sampai akhir. United sangat kuat secara fisik. Ketika melawan 10 pemain, kami justru dibuat kerepotan, lanjut Mourinho.
Ketika kiper tampil brilian berkat penyelamatan-penyelamatannya, berarti tim tidak sanggup mengontrol permainan seperti yang seharusnya, pungkas Mourinho. (uefa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Amorim Bikin Kejutan: Boyong Wonderkid 15 Tahun ke Latihan Tim Utama MU
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 06:24
-
Staf Pelatih Manchester United Anggap Benjamin Sesko Lebih Baik dari Rasmus Hojlund
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:08
-
Prediksi Manchester United vs Brighton 25 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:07
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








