Klopp Yakin Man City Akan Menyerang Balik
Richard Andreas | 5 April 2018 09:30
Bola.net - - Kamis (5/4) dini hari WIB, laga leg pertama perempat final Liga Champions yang mempertemukan Liverpool dengan Manchester City berhasil dimenangkan oleh The Reds dengan skor telak, 3-0. Hasil tersebut, menurut Jurgen Klopp merupakan hasil yang sangat bagus untuk menyongsong leg kedua pekan depan.
Mengutip dari laman resmi liverpoolfc, Klopp mengaku bahwa dirinya sama sekali tidak membayangkan dapat menyuguhkan permainan yang nyaris sempurna. Awalnya, dia dan timnya hanya bersiap untuk menjadi pesaing Man City.
Saya tidak pernah mengharapkan performa yang sempurna, saya cuma membayangkan kami akan menjadi pesaing kuat dan ternyata kami benar melakukannya. Sekarang kami unggul 3-0 dan itu lebih baik daripada tertinggal 3-0, tegas Klopp.
Tetapi itu bukan keputusan final. Semua orang tahu itu. Kami akan pergi ke Man City dan mereka akan berusaha menyerang balik.
Lebih lanjut, Klopp juga menyanjung para pemain yang sudah menampilkan penampilan sempurna. Baik saat bertahan maupun menyerang, Jordan Henderson dkk. selalu bergerak secara kompak, bersama-sama menutup ruang gerak Man City.
Karena kualitas kami, kami menang 3-0 dan bukan 1-0. Tetapi ini baru setengah jalan, tidak lebih, pungkas dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









