Lampard Yakin City Bisa Juara Champions
Editor Bolanet | 24 Februari 2015 11:29
Gelandang Inggris itu menilai skuat Manuel Pellegrini memiliki potensi yang besar untuk melewati di babak 16 besar, sebelum akhirnya terus melaju hingga partai final.
Saya pikir siapapun tahu bahwa ada enam tim yang jadi unggulan di kompetisi ini: Barcelona dan Manchester City merupakan salah satunya. Masih ada Real Madrid, Chelsea, dan Bayern Munich. Saya pikir Liga Champions merupakan kompetisi di mana tim-tim besar saling bersaing satu sama lain, jelas Lampard pada The Mirror.
Saya pikir Manchester City kecewa karena mereka kerap gagal di beberapa musim terakhir. Namun saya pikir gelar juara bakal segera datang. Ini adalah situasi di mana kami harus menghadapinya. Kami harus melewati Barcelona dan berusaha sebaik mungkin untuk menuju final, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Hadapi Barca, Zabaleta Tak SMS Messi
- Zabaleta Berharap Buat Messi Berduka
- Messi Janji Bawa Barca Bangkit Usai Dipermalukan Malaga
- Bartomeu: Messi Tak Pernah Minta Dibelikan Aguero
- Pellegrini Berencana Gempur Barca Habis-habisan
- Jamu Barca, Ini Rapor City Minus Toure
- Enrique Bantah Barca Kalah Gara-gara Pikirkan City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04