Link Streaming Liga Champions di Vidio: Liverpool vs Ajax Amsterdam, 14 September 2022
Dimas Ardi Prasetya | 13 September 2022 22:51
Bola.net - Liverpool bakal berdual kontra Ajax Amsterdam di laga matchday 2 Grup A Liga Champions 2022/2023 di Anfield, Rabu (14/09/2022) dini hari WIB. Link live streaming UCL ini bisa Bolaneters dapatkan di Vidio.
Runner-up musim lalu, Liverpool mengawali langkah mereka musim ini dengan kekalahan mengenaskan. Menghadapi Napoli di Naples, tim asuhan Jurgen Klopp itu hanya mencetak satu gol lewat Luis Diaz sebelum akhirnya tumbang 1-4.
Sementara itu, Ajax sukses meremukkan Rangers di Amsterdam. Ajax menang 4-0 atas finalis Liga Europa musim lalu itu lewat gol-gol Edson Alvarez, Steven Berghuis, Mohammed Kudus, dan Steven Bergwijn.
Meski sudah ditinggal dua pemain pilarnya ke Manchester United, termasuk sang pelatih Erik ten Hag, Ajax tetap kuat.
Di lain pihak, Liverpool musim masih jauh dari kata meyakinkan. Dalam enam laga di Premier League, Liverpool cuma meraih dua kemenangan. Di Liga Champions, Liverpool bahkan hancur lebur pada laga pertama.
Liverpool sejatinya bisa menggunakan laga akhir pekan kemarin untuk memperbaiki permainan mereka. Namun, seiring wafatnya Ratu Elizabeth II, semua pertandingan di Premier League ditunda. Sementara itu, Ajax mempertahankan momentum mereka dengan membungkam Heerenveem di Eredivisie lima gol tanpa balas.
Klopp dan para pemainnya masih berusaha mencari jawaban untuk permasalahan mereka saat ini. Bagi Ajax, ini mungkin adalah saat yang tepat untuk mengunjungi Anfield.
Link Live Streaming Liverpool vs Ajax Amsterdam
Jadwal pertandingan Liga Champions
Pertandingan: Liverpool vs Ajax Amsterdam
Venue: Anfield
Hari: Rabu, 14 September 2022
Kick-off: 02.00 WIB
Link Live Streaming: VIDIO (KLIK DI SINI)
Prediksi Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Van Dijk, Matip, Alexander-Arnold; Thiago, Fabinho, Elliott; Diaz, Nunez, Salah.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Konate (cedera), Henderson (cedera), Ramsay (cedera), Jones (cedera), Kelleher (meragukan), Carvalho (meragukan).
Ajax Amsterdam (4-3-3): Pasveer; Blind, Bassey, Timber, Rensch; Taylor, Alvarez, Berghuis; Bergwijn, Kudus, Tadic.
Pelatih: Alfred Schreuder.
Info skuad: Bassey (meragukan), Wijndal (meragukan).
Jangan lupa ya Bolaneters, ikuti terus perkembangan terbaru dan terlengkap seputar sepak bola internasional hanya di Bola.net.
Klasemen Liga Champions
Jangan Lewatkan:
- Penilaian Brutal Eks Ajax Pada Liverpool: Sangat Medioker
- Cedera ACL, Horor yang Kini Terus Hantui Karier Virgil van Dijk
- Sedang Melempem di Liverpool, Van Dijk Malah Dapat Pujian dari Neymar: Kuat dan Cerdas
- Fakta dan Statistik Pralaga Liga Champions 2022/2023 Pekan Ini
- Gokil! Liverpool Sempat Tawarkan 100 Juta Euro Pada Madrid untuk Beli Valverde
- Benfica Sama Sekali Tidak Menyesal Lepas Darwin Nunez ke Liverpool: Ini Bisnis yang Bagus!
- Ajax Amsterdam Bakal Tiru Cara Manchester United untuk Tumbangkan Liverpool
- 4 Pemain Kunci Liverpool untuk Bangkit dan Menang Lawan Ajax Amsterdam
- 4 Pemain Ajax yang Bisa Bikin Liverpool Menderita
- Klopp Harap Tribute Ala Ronaldo Kembali Diulang Fans Liverpool Saat Beri Penghormatan bagi Ratu Eliz
- Kabar Buruk Bagi Liverpool, Robertson Susul Rekan-rekannya ke Ruang Medis
- Akhirnya Flop, Liverpool Full Senyum Karena tak Jadi Rekrut Lima Pemain Ini
- 4 Pemain yang Harus Dicadangkan Jurgen Klopp Saat Liverpool Lawan Ajax, Ada Milner Pastinya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04