Liverpool Buat Sepak Bola Indah Kembali
Richard Andreas | 14 April 2018 08:20
Bola.net - - Keberhasilan Liverpool menembus semifinal Liga Champions tentu patut dirayakan oleh seluruh pemain dan para fans The Reds di seluruh dunia. Setelah menaklukkan Manchester City di perempat final (agg: 5-1), pesta keberhasilan pun pecah di seluruh penjuru dunia.
Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp pun terkagum dengan aksi para fans tersebut. Menurutnya, momen demikian sudah jarang dinikmati oleh penggemar sepak bola saat ini, khususnya Liverpool.
Saya bukan orang yang bermain media sosial atau sesuatu seperti itu tetapi saya suka video-video saat orang merayakan kemenangan ini di rumah atau di manapun dan mereka benar-benar gila, ungkap Klopp di laman resmi liverpoolfc.
Dan anda berpikir 'wow!' Karena itulah nyawa dan hidup yang sudah tidak kami miliki lagi. Tetapi kami sungguh mampu merasakannya, anda dapat melihat itu.
Karenanya, pada momen tersebut baik para fans dan jajaran pemain terlihat sangat dekat dan menyatu sebagai kesatuan pecinta sepak bola. Hal seperti ini yang menurut Klopp jarang terjadi dan harus dinikmati selagi bisa.
Kami sangat dekat dan anda dapat melihat wajah-wajah ini, anda dapat melihat sukacita. Itu luar biasa. Kami semua merasakan yang sama: luar biasa senang. Tetapi momen ini sangat langka jadi kami benar-benar menikmatinya.
Pada undian semifinal yang dilangsungkan Jumat (13/4) kemarin, Liverpool harus berhadapan dengan AS Roma di dua leg semifinal Liga Champions mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



