Lucas Hernandez Ingin Main Bareng Theo di Level Klub, di Milan Apa di PSG nih?
Dimas Ardi Prasetya | 11 September 2023 21:59
Bola.net - Bek PSG Lucas Hernandez mengaku dirinya ingin bermain bareng dengan adiknya yang merupakan bintang AC Milan, Theo Hernandez.
Lucas musim lalu masih bermain di Bayern Munchen. Musim panas 2023 ini, ia memutuskan pindah ke PSG.
Tepat setelah ia pindah ke PSG, klubnya diundi masuk ke Grup F. Grup ini merupakan grup neraka di Liga Champions musim 2023/2024 ini.
Pasalnya lawan-lawan PSG adalah tim-tim top. Mulai dari AC Milan, Borussia Dortmund, hingga Newcastle.
Grup Sulit
AC Milan adalah raksasa Italia dan punya sejarah bagus di Liga Champions. Dalam beberapa musim terakhir mereka sudah bangkit dari keterpurukannya.
Sementara itu Borussia Dortmund termasuk tim besar di Bundesliga. Lalu Newcastle sekarang naik daun setelah berganti kepemilikan.
Lucas Hernandez pun mengatakan Grup F ini merupakan grup yang sangat sulit. ia lantas berharap rekan-rekannya di PSG bisa menjaga performanya agar bisa mendapat tiket ke fase knockout.
“Grup kami adalah yang paling sulit. Tapi, kami harus bermain bagus untuk lolos do pertandingan-pertandingan seperti ini," serunya pada Telefoot.
Duel Lucas vs Theo
Undian Liga Champions 2023/2024 ini sendiri menjadi undian yang istimewa bagi Lucas Hernandez. Sebab ia akan berduel lawan adiknya yakni Theo Hernandez.
Jika tak ada halangan, Lucas akan berhadapan dengan Theo dua kali kala PSG bertemu AC Milan. Pria asal Prancis itu mengatakan duel tersebut bakal jadi momen bersejarah.
“Bermain melawan saudara saya di pertandingan Liga Champions akan menjadi hal yang luar biasa. Ini akan menjadi momen penting dalam sejarah keluarga kami," tuturnya.
Ingin Main Bareng

Lucas Hernandez sejauh ini bisa bermain bareng dengan Theo Hernandez di Timnas Prancis. Lucas lantas mengaku ia berharap bisa berduel bersama sang adik di level klub.
“Akan sangat menyenangkan bermain di klub yang sama dengan saudara saya. Kita sudah tampil baik di timnas, di klub, akan lebih baik lagi,” seru Lucas.
Sekarang tersisa satu pertanyaan besar. Di mana keduanya akan bermain bareng? Di AC Milan atau di PSG nih?
Jadwal Milan Berikutnya
Pertandingan: Inter Milan vs AC Milan
Stadion: Giuseppe Meazza
Hari: Sabtu, 16 September 2023
Kickoff: 23.00 WIB
Klasemen Serie A
(Telefoot)
Baca Juga:
- Legenda Liverpool Ini Sebut Tim-tim Italia Punya DNA Spesial di Liga Champions
- Manchester City Kandidat Terkuat Juara Liga Champions 2023/2024
- Bayern Munchen Jumpa Manchester United di Liga Champions, Leroy Sane: Gasskeun!
- 10 Pemain dengan Gelar Ballon d'Or Paling Banyak: Rekor Lionel Messi Mustahil Dilewati?
- Pertarungan Keluarga: Rasmus Hojlund Melawan Adik Kembarnya di Liga Champions
- Manchester United Kembali Tampil di UCL, Bruno Fernandes: Malam yang Spesial Hadir Lagi di Old Traff
- Jadwal Liga Champions Matchday 1: Langsung Dibuka Bayern Munchen vs MU
- Bakal Hadapi Adik Sendiri di Liga Champions, Rasmus Hojlund: Gasskeun!
- 6 Pemain Bintang Tanpa Klub: Bukan Hanya David de Gea, Ada Juga Gelandang Argentina di Piala Dunia 2
- Kisah Ajaib Union Berlin: 4 Tahun Lalu Baru Promosi ke Bundesliga, Kini Segrup dengan Real Madrid di
- Drawing UCL Rampung, Cuma Grup F yang Menarik Lainnya Hambar, Liverpool dan Chelsea Masuk Grup Wkwk
- Grup F Liga Champions 2023/24 dan Kisah 5 Grup Neraka dalam Sejarah UCL
- AC Milan Masuk Grup F Liga Champions, Netizen Auto Sebut Nama Donnarumma dan Tonali
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
-
Kontradiksi Juventus dan Parma
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:45
-
Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:35
-
Prediksi Real Madrid vs Rayo Vallecano 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:32
-
Tempat Menonton Chelsea vs West Ham, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:30
-
AC Milan Hadapi Dua Hambatan Sebelum Transfer Mateta Rampung
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:27
-
Langkah Popsivo ke Final Four Proliga 2026 Terbuka Usai Tumbangkan Livin Mandiri
Voli 31 Januari 2026, 21:32
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
-
Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 21:10
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Tetap Juara Grup A Meski Imbang Lawan Irak
Tim Nasional 31 Januari 2026, 20:57
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30


