Madrid Berharap Bantuan Dewi Fortuna di Final Liga Champions
Richard Andreas | 9 Mei 2018 10:15
Bola.net - - Bek kanan Real Madrid, Dani Carvajal menggambarkan kesulitan timnya berprestasi di Liga Champions. Menurutnya, kompetisi elite Eropa tersebut memang merupakan ajang yang paling sulit dan menuntut konsentrasi penuh mulai dari fase grup dan berusaha menembus final.
Madrid memang salah satu tim yang paling kuat di Liga Champions. Terbukti, dalam lima edisi terakhir, Madrid berhasil menembus final empat kali di antaranya. Dan Carvajal menilai hal itu bukan perkara mudah karena timnya harus menunjukkan dedikasi tinggi.
Bukan perkara mudah untuk mencapai final Liga Champions. Kami berhasil melakukannya empat kali dalam lima tahun terakhir dan sekarang kami harus menuntaskan pekerjaan kami, ujar Carvajal di laman resmi realmadrid.
Partai final Liga Champions kali ini akan dilangsungkan di Kiev, 27 Mei WIB mendatang. Madrid sudah ditunggu tim kuat lain, Liverpool yang juga sangat berhasrat menjadi juara Liga Champions.
Carvajal menambahkan, salah satu hal yang menjadi modal berharga timnya untuk menyongsong partai final terebut adalah hasil positif yang diraih Madrid dalam beberapa laga terakhir. Selain itu, Carvajal juga mengharapkan sedikit bantuan dari dewi keberuntungan.
Kami sedang dalam laju kemenangan dan mari berharap hal itu terus berlanjut 18 hari ke depan. Dewi keberuntungan tersenyum kepada kami dan kami berhasil meraih trofi Liga Champions dalam tiga musim beruntun, tandas dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









