Madrid Bukan Unggulan di Semi Final
Serafin Unus Pasi | 12 April 2018 11:18
Bola.net - - Bek Real Madrid, Dani Carvajal enggan menyebut timnya sebagai tim unggulan di babak semi final Liga Champions nanti. Carvajal menilai pertandingan di semi final nanti akan sangat berat sehingga kans semua tim untuk lolos ke final sama-sama besar.
Real Madrid berhasil memastikan lolos ke semi final Liga Champions. Mereka lolos ke babak 4 besar setelah menang agregat 4-3 atas wakil Italia, Juventus.
Di babak semi final nanti mereka ditunggu oleh Bayern Munchen, Liverpool dan AS Roma. Los Blancos sendiri dipercaya tidak akan begitu kesulitan di semi final nanti sehingga mereka dipercaya akan kembali lolos ke Kiev untuk melakoni final Liga Champions musim ini.
Namun di mata Carvajal, peluang Madrid untuk lolos ke final masih sama besar dengan tim-tim lainnya. Kita bisa lihat apa yang terjadi dengan Barcelona kemarin, tim manapun bisa menyingkirkan anda di fase ini, buka Carvajal kepada halaman resmi Real Madrid.
Malam ini saya sebenarnya sangat percaya diri dengan tim ini, namun nyatanya kami mendapatkan pertandingan yang sulit malam ini.
Saya rasa tidak ada tim dengan status favorit di semi final nanti. Empat tim yang tersisa sama-sama berpeluang untuk menang dan kami sadar akan hal itu dan kami akan berusaha agar lolos ke Kiev. tandas bek 26 tahun tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









