Madrid, PSG dan Satu Lagi Masih 'Sakti'
Editor Bolanet | 22 Oktober 2015 12:56
Satunya lagi adalah . Sama seperti Madrid serta PSG, Iker Casillas dan kawan-kawan juga masih 'sakti' dan belum terkalahkan di pentas domestik maupun Eropa.
Madrid bermain imbang melawan PSG di Paris pada matchday 3 Grup A. Skor 0-0 membuat kedua klub tetap unbeaten di semua kompetisi musim 2015/16. Sehari sebelumnya, Porto menekuk Maccabi Tel Aviv di Grup G dua gol tanpa balas.
Madrid dan PSG sama-sama memiliki tujuh poin dari tiga pertandingan di Grup A. Porto pun telah mengumpukan tujuh poin dan memimpin atas Dynamo Kiev (5), Chelsea serta Maccabi Tel Aviv (0) di grup mereka. [initial]
Stat Attack:
- Lucescu 'Seabad' di Liga Champions
- Gol Kilat 1 Menit 14 Detik Nicolas Gaitan
- Gol UCL 3 Klub, Podolski Jerman Ke-4
- Buffon, Legenda 48885 Menit Juventus
- Martial 'Lebih Tajam' Dari Ronaldo
- Streak Gol Madrid di Fase Grup Terputus
- Casillas, Sang Raja Clean Sheet Liga Champions
- Jejak Thriller 8 Gol di Panggung Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





