Marcus Rashford Comeback Lawan FC Copenhagen?
Serafin Unus Pasi | 7 November 2023 20:40
Bola.net - Ada kabar baik datang bagi Manchester United. Penyerang andalan mereka, Marcus Rashford dilaporkan sudah fit untuk bermain menghadapi FC Copenhagen.
Di tengah pekan ini, Manchester United akan bertandang ke Denmark. Mereka akan menantang FC Copenhagen di pertandingan keempat grup A Liga Champions 2023/2024.
Laga ini merupakan laga wajib menang bagi Setan Merah. United butuh tambahan tiga poin untuk menjaga kans mereka lolos ke fase gugur Liga Champions musim ini.
Jelang laga ini, kekuatan Manchester United bertambah. Marcus Rashford dilaporkan sudah siap bermain di laga ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Alami Cedera

Seperti yang sudah diketahui, Rashford baru-baru ini dikonfirmasi mengalami cedera oleh Erik Ten Hag.
Sang pemain mengalami benturan keras di sesi latihan terakhir jelang laga melawan Fulham. Alhasil ia tidak bisa bermain di Craven Cottage di akhir pekan kemarin.
Namun Erik Ten Hag pada saat itu mengonfirmasi bahwa cedera Rashford tidak parah. Jadi ia tidak akan absen terlalu lama.
Sudah Latihan

Manchester Evening News melaporkan bahwa Rashford saat ini sudah siap tempur lagi bersama Manchester United.
Ia terlihat hadir di sesi latihan Setan Merah pada hari Selasa (7/11/2023) pagi waktu setempat. Ia dilaporkan menyantap seluruh menu latihan yang disiapkan tim pelatih MU.
Alhasil Rashford diyakini bisa tampil sebagai starter di kandang FC Copenhagen nanti.
Tambahan Tenaga

Rashford bukan satu-satunya pemain yang berpotensi comeback di laga kontra FC Copenhagen.
Gelandang muda MU, Kobbie Mainoo dilaporkan juga siap turun di laga ini setelah dua pekan terakhir ia bermain di tim junior MU.
Klasemen Grup A Liga Champions
(Manchester Evening News)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



