Mertesacker Akui Arsenal Memang Pantas Kalah
Editor Bolanet | 24 Februari 2016 06:54
Tim asuhan Arsene Wenger sempat berhasil membuat tim Catalan frustrasi, ketika kedua tim bertemu di babak 16 besar Liga Champions. Namun Alex Oxlade-Chamberlain dan Olivier Giroud sempat melewatkan kesempatan emas untuk membuat gol.
Mereka akhirnya justru tumbang dua gol tanpa balas melalui aksi Messi di babak kedua.
Ini sulit untuk kami. Kami harus membuat satu poin di sini, jadi itulah mengapa kami tidak pantas mendapat apapun. Anda tidak pernah bisa membuat mereka diam selama 90 menit, itu pasti, tutur Mertsesacker pada BT Sports.
Kami sempat mengalami periode yang bagus, dengan beberapa peluang gol. Kemudian kami bisa sedikit bertahan, namun kami mengambil resiko dan kami kemasukan gol.
Itulah mengapa kami tidak pantas meraih apapun, karena Anda harus mencetak gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







