Messi: Kontroversi Itu Biasa
Editor Bolanet | 19 Februari 2014 09:43
La Pulga membuat publik Etihad Stadium tertunduk lesu usai eksekusi penaltinya di menit ke-54 sukses membobol jala Joe Hart dan membuat unggul 1-0 di leg pertama 16 besar Liga Champions. Namun yang jadi masalah, Messi mendapat hadiah penalti setelah ia dilanggar oleh Martin Demichelis di luar area terlarang, berdasar pada tayangan ulang pertandingan.
Normal saja andai ada pembicaran tertentu mengenai keputusan yang diambil oleh wasit, demikian tanggapan Messi menurut laporan yang diturunkan oleh Inside Spanish Football.
Selalu ada pembicaran tertentu yang beredar di publik. Saya sendiri belum berbicara dengan Demichelis mengenai hal tersebut, pungkasnya.
Setujukah anda dengan pendapat Messi Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lionel Messi Resmi Perpanjang Kontrak di Inter Miami: Bertahan hingga 2028!
Bola Dunia Lainnya 23 Oktober 2025, 22:57
-
Gagal Tanding di Miami, Barcelona Kehilangan Pendapatan Miliaran Rupiah
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:35
-
Bayern Munchen Sempurna di Semua Kompetisi, Tak Terbendung Musim Ini
Liga Champions 23 Oktober 2025, 22:07
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56












