Modric: Madrid Ingin Tembus Laga Final
Editor Bolanet | 12 April 2016 08:20
Hal tersebut diungkap oleh gelandang Kroasia, jelang duel leg kedua perempat final melawan Wolfsburg, di mana tim ibu kota butuh menang tiga gol tanpa balas usai kalah 0-2 di pertandingan pertama pekan lalu.
Atmosfer yang ada di ruang ganti amat bagus, kami punya tim yang bagus dan bertalenta. Saya kira kami akan bisa bangkit dari situasi ini dengan dukungan penuh dari fans, yang bakal memainkan peranan penting dan terus bersama kami, tutur Modric pada Marca.
Kami sebelumnya mendapat hasil yang negatif, namun kami yakin bisa membalikkan ini. Namun anda harus membuktikannya di atas lapangan. Kami akan memberikan segalanya di atas lapangan dan tidak akan menyalahkan apapun.
Kami adalah tim dengan trofi Liga Champions terbanyak dan kewajiban kami adalah terus lolos, bukan hanya besok, namun kami ingin menuju final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04