Mourinho dan Guardiola Bentrok di Praha?
Editor Bolanet | 26 Mei 2013 16:00
Tak seperti tahun-tahun sebelumnya, pertandingan tahun ini tidak digelar di Stade Louis II. Laga nanti akan digelar di Eden Stadium, Praha pada 30 Agustus.
Yang sudah pasti, Bayern Munich akan dipimpin oleh pelatih baru Josep Guardiola dalam pertandingan itu. Guardiola akan menggantikan Jupp Heynckes yang kontraknya tidak diperpanjang lagi.
Calon lawan Guardiola belum diketahui, namun jika merujuk pada rumor belakangan ini, pelatih Chelsea nantinya adalah Jose Mourinho. Mou menjadi kandidat terkuat yang akan menggantikan Rafael Benitez.
Mou dan Guardiola merupakan rival sengit di Spanyol. Mou menangani Real Madrid sedangkan Guardiola membesut Barcelona FC. Jika skenario ini yang terjadi, maka akan ada 'reuni' menarik antara dua pelatih jenius itu. [initial]
Madrid Tak Mau Jual Pepe
Mourinho: Saya Pergi Saat Pekerjaan Saya Belum Selesai
Heynckes Bisa Tunda Pensiun Jika Raih Treble Winners
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04