MU Hanya Imbang di Moscow, Scholes Lontarkan Kritik Pedas
Editor Bolanet | 22 Oktober 2015 06:44
United hanya bermain imbang 1-1 di laga ini. Mereka sempat tertinggal hingga lebih dari satu jam laga usai Seydou Doumbia mencetak gol memanfaatkan bola rebound penalti di menit 15 sebelum berhasil disamakan Anthony Martial di menit 65.
Terdapat perbedaan yang sangat besar antara kedua tim, pergerakan mereka. Pergerakan bek kanan CSKA (Mario Fernandes) sangat sensasional, demikian pula Seydou Doumbia, ujar Scholes ketika menjadi komentator di BT Sport.
Lalu lihat United, mereka tak menunjukkan permainan berkualitas, para pemain tidak bergerak. Saya tidak tahu kenapa. Apakah ini instruksi (dari pelatih)? Semua umpan hanya umpan aman, saya tak ingat ada umpan ke arah Wayne Rooney. lanjutnya.
Dengan hasil ini, United kini duduk di peringkat kedua klasemen Grup B dengan koleksi empat poin, sama dengan milik CSKA dan tertinggal dua angka dari sang pemuncak, Wolfsburg. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









