Pelatih Sociedad Optimis Bekuk Man Utd di Kandang
Editor Bolanet | 5 November 2013 13:10
Pada pertemuan pertama di Old Trafford tiga pekan lalu, La Real mengalami kekalahan menyakitkan 0-1 berkat gol bunuh diri Inigo Martinez di menit-menit awal. Pelatih Sociedad, Jagoba Arrasate mengungkapkan bahwa para pemainnya telah belajar dari kesalahan dan siap meraih hasil berbeda di hadapan publik San Sebastian.
Jika kami melakukan segalanya dengan benar sesuai rencana, kami bisa menang. Hal itu harus benar-benar kami tanamkan di pikiran kami, ungkap pelatih asal Spanyol ini.
Kami akan bermain sewajarnya dan mengambil inisiatif sejak awal. Jika kami melakukan segalanya dengan disiplin, saya yakin kami akan meraih hasil yang lebih baik lawan United.
Sociedad sendiri saat ini masih terdampar di posisi juru kunci klasemen Grup A tanpa meraih satu angka pun, sementara United bertengger di puncak dengan koleksi tujuh poin.[initial]
Baca Juga
- Moyes Konfirmasi Rafael dan Evans Absen Kontra Sociedad
- De Gea: United Perlu Waspadai Fans Real Sociedad
- Moyes tak Remehkan Sociedad
- Phil Jones Ingin Maksimalkan Momentum United
- Carrick: Sociedad Tetap Lawan Berbahaya
- Griezmann Yakin Kalahkan Manchester United di Anoeta
- Vela Siap Gunakan Nasehat Van Persie Untuk Tenggelamkan MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Ruben Amorim Bikin Kejutan: Boyong Wonderkid 15 Tahun ke Latihan Tim Utama MU
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 06:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







