Premier League dan FA Cup Sudah, Rintangan Terakhir Treble Man City adalah Inter Milan
Gia Yuda Pradana | 4 Juni 2023 00:52
Bola.net - Manchester City mengalahkan Manchester United 2-1 di final FA Cup 2022/2023, Sabtu, 3 Juni 2023. Impian treble pasukan Josep Guardiola kian mendekati kenyataan. Inter Milan akan menjadi rintangan terakhir mereka.
Dua gol Man City ke gawang Manchester United di Wembley diborong oleh Ilkay Gundogan, yakni menit 1 dan 51. Dua gol tersebut semuanya tercipta dari assist Kevin De Bruyne. Satu-satunya gol MU adalah dari penalti Bruno Fernandes pada menit 33.
Man City musim ini telah meraih gelar juara Premier League dan FA Cup. Satu laga tersisa adalah final Liga Champions kontra Inter Milan, Minggu, 11 Juni 2023 (02:00 WIB).
Man City akan meraih treble jika bisa mengalahkan Inter di Istanbul. Man City akan meniru jejak MU, yang melakukannya pada musim 1998/1999 silam, juga Inter 2009/2010.
Fans MU, siapin mental dari sekarang
Manchester mau treble, tapi yang biru, bukan yang merah
Satu lagi, treble
Loading...
Eits, tapi kalahin Inter dulu
Minggu depan, Inter dapat dukungan dari fans MU
Juga fans Arsenal
Yok bisa yok Inter menang
Jangan biarkan mereka jumawa
Tenang, tenang, tenang
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





