Rakitic: Lawan Leverkusen Beda dengan Hadapi Celta Vigo
Editor Bolanet | 28 September 2015 22:52
Jelang menjalani kompetisi UCL pertama di kandang musim ini, Barca sepertinya masih terbayangi kekalahan mengerikan dari Celta Vigo pekan kemarin. Pada laga tersebut, La Blaugrana dihajar telak dengan skor 4-1. Kekalahan seperti ini, kata Rakitic, tak boleh terulang lagi.
Pertandingan nanti akan berbeda dengan ketika melawan Celta Vigo karena setiap tim memiliki pemain berbeda. Kami percaya pada diri kami bahwa kami bisa belajar dari kesalahan yang kami buat, tutur Rikitic saat jumpa pers hari ini (28/9).
Masih menurut hemat Rakitic, Leverkusen adalah tim yang harus diwaspadai. Saya tahu tim ini sangat bagus di Jerman. Di Bayer [Leverkusen] ada mantan rekan saya ketika masih di Schalke. Mereka adalah tim pekerja keras dan sangat kuat, jelasnya. [initial]
Sudah Baca Ini?
- Enrique: Bermain Tanpa Messi, Tantangan untuk Barcelona
- Enrique: Messi Absen, Tak Ada Pemain Bisa Menggantikan
- Chicharito Kesulitan Bandingkan Madrid & Barcelona
- Chicharito Yakin Absennya Messi Akan Pengaruhi Barca
- Cedera Lutut, Chicharito Sebut Messi Sedang Sial
- Prediksi Barcelona vs Bayer Leverkusen 30 September 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00
LATEST UPDATE
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53 -
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 11:39 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:38 -
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:35 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:34 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:33
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04