Real Madrid Siap Hadapi 'Rival Bersejarah' di Grup B
Editor Bolanet | 30 Agustus 2013 11:20
Seperti diketahui sebelumnya, bahwa kedua tim tergabung di grup B pada undian babak grup Liga Champions tadi malam. Selain Real dan Juve, dua slot lain di grup yang sama diisi oleh dan FC Copenhagen.
Pertemuan kembali dengan Bianconeri rupanya disambut meriah oleh Butragueno, yang saat ini menjabat sebagai salah satu direktur klub Los Blancos.
Ini bisa saja lebih baik, namun juga bisa menjadi lebih buruk. Akan ada dua laga menggairahkan menghadapi Juventus, sebuah rival bersejarah bagi kami, tutur Butragueno.
Meski antusias dalam menghadapi laga tersebut, namun Butragueno berharap skuat Carlo Ancelotti tetap waspada, mengingat Juventus versi Antonio Conte bukanlah tim yang sembarangan.
Kami tahu laga ini akan berjalan ketat. Mereka adalah sebuah klub besar, memiliki fans luar biasa dan di bawah Conte menjadi sangat sulit untuk dihadapi. Mereka adalah sebuah tim yang sangat padu. [initial] (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Disebut Siap Gabung Proyek NBA Europe
Basket 23 Januari 2026, 09:13
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 09:07
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:06
LATEST UPDATE
-
Kebanyakan Gara-Gara Kisah Memilukan, Ini Daftar 9 Nomor Balap yang Dipensunkan MotoGP
Otomotif 24 Januari 2026, 17:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 16:36
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 16:35
-
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Persebaya Surabaya 25 Januari 2026
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 16:00
-
Live Streaming Man City vs Wolves - Link Nonton Premier League/Liga Inggris di Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 15:00
-
Head to Head Arsenal vs Man United: Tuan Rumah Unggul, tapi Ada Catatan Menarik
Liga Inggris 24 Januari 2026, 13:48
-
Marc Marquez Alami Kecelakaan di Sirkuit Aspar saat Latihan Jelang MotoGP 2026
Otomotif 24 Januari 2026, 12:56
-
Pergeseran Taktik dan Budaya: Cara Alvaro Arbeloa Menyatukan Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2026, 12:54
-
Arsenal vs Manchester United: Meriam London Superior, Setan Merah Terancam
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:44
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







