Robben, Peneror Sejati di Fase Knockout
Gia Yuda Pradana | 16 Februari 2017 15:53
Bola.net - - Arjen Robben menyumbang satu gol saat Bayern Munchen menghancurkan 5-1 di Allianz Arena pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2016/17, Kamis (16/2). Gol tersebut adalah gol ke-28 Robben di kompetisi ini.
Robben bisa dibilang sebagai peneror sejati di fase knockout Liga Champions. Pasalnya, dari 28 gol yang sudah dia cetak di kompetisi elit antarklub Eropa ini, lebih dari separuhnya (15) tercipta setelah fase grup.
Statistik gol Arjen Robben di Liga Champions
Pertandingan: 94
Gol total: 28
Gol fase grup: 13
Gol fase knockout: 15
Gol penalti: 2.
Gol ke-28 dicetak Robben ketika melawan Arsenal. Gol pembuka dalam kemenangan 5-1 itu pun bukan gol biasa, tapi merupakan sebuah gol yang indah dengan tembakan melengkung kaki kiri dari luar kotak penalti Arsenal.
Robben mencetak 28 gol itu dalam 96 penampilan bersama empat klub berbeda. Empat klub tersebut adalah PSV Eindhoven, Chelsea, Real Madrid dan Bayern.
Klik Juga:
- Arsenal, Cuma Madrid Yang Pernah Selamat Dari 1-5
- Kelolosan Madrid Dari 3-1 Cuma 33 Persen
- Tradisi Gol Pemain Brasil Madrid di UCL Berlanjut
- Casemiro Baru Dua Gol UCL, Tapi Semuanya Golazo
- Napoli Tersapu Tornado Serangan Madrid
- Benzema 51 Gol UCL Lebih Cepat Dari Ronaldo
- 3 Back-heel Assist di Liga Champions Musim Ini
- Redondo, Sang Pangeran Dengan Magnet di Kakinya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04