Ronaldo dan Yilmaz Kuasai Top Skor Liga Champions
Editor Bolanet | 6 Desember 2012 10:20
Jumlah tersebut bisa saja terus bertambah, karena Los Blancos menjadi salah satu tim yang lolos ke babak 16 besar. Gol-gol tersebut ia cetak selama babak penyisihan grup D Liga Champions.
Satu gol ke gawang City di Bernabeu, hattrick di Amsterdam Arena, satu gol ke gawang Dortmund di Westfalenstadion, serta satu gol pembuka ke gawang Ajax di Bernabeu adalah momen di mana CR7 mencatat namanya di papan skor.
Namun Ronaldo tak sendirian. Bomber Turki asal klub , Burak Yilmaz juga menorehkan jumlah gol serupa. Kans Yilmaz juga belum tertutup, menyusul keberhasilan timnya lolos ke babak perdelapan final Liga Champions.
Di belakang kedua pemain tersebut ada nama Lionel Messi dari Barcelona FC. Sejauh ini, Messi sudah mengoleksi lima gol di Liga Champions.
() dan (Sporting Braga) juga memiliki koleksi gol setara Messi. Namun klub dari kedua pemain dipastikan gagal melanjutkan kiprah di Liga Champions, usai tersisih di fase grup. (bola/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








