Sebelum Pensiun, Messi Diyakini Bisa Juara UCL Tiga Kali Lagi
Dimas Ardi Prasetya | 7 Mei 2018 21:57
Bola.net - - Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu meyakini Lionel Messi masih bisa juara Liga Champions lagi sebelum akhirnya pensiun.
Messi sudah membela skuat utama Blaugrana sejak tahun 2004 silam. Sejauh ini pemain asal Argentina itu sudah membantu timnya meraih empat gelar Liga Champions.
Trofi pertama ia raih pada musim 2005-06, lalu yang kedua tahun 2008-09. Kemudian berlanjut di musim 2010-11 dan 2014-15.
Sayangnya setelah itu Barca terus gagal untuk bisa jadi juara lagi. Di musim 2015-16 mereka gugur di babak perempat final, demikian juga di musim 2016-17.
Prestasi itu juga berulang di musim ini. Jika diteruskan maka ini tentu tak bagus bagi Messi karena usianya sudah 30 tahun dan hanya dalam beberapa tahun lagi ia akan pensiun.
Namun demikian Bartomeu merasa yakin Messi masih akan bisa mendapat trofi Si Kuping Besar itu lagi sebelum gantung sepatu.
Masih ada waktu bagi Messi untuk memenangkan satu, dua atau tiga trofi Liga Champions sebelum ia pensiun, klaimnya pada RAC1.
Kami selalu mengatakan bahwa di Liga Champions konsistensi bukanlah hal yang paling penting, seru Bartomeu.
Real Madrid menjalani pertandingan-pertandingan Liga Champions yang bagus baru-baru ini. Kami harus terus bekerja pada aspek itu untuk mencapai final, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 09:07
-
Kebiasaan Nyentrik Hugo Ekitike: Hobi Gonta-ganti Gaya Rambut di Liverpool
Liga Champions 23 Januari 2026, 04:59
-
Juventus Memang Sempat Kesulitan Menghadapi Benfica
Liga Champions 23 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Januari 2026, 19:45
-
MU Memang Oke Lawan City, Tapi Bakal Kalah Lawan Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 18:35
-
Lawan Arsenal Sang Pemuncak Klasemen, Manchester United Dituntut Tampil Sempurna
Liga Inggris 25 Januari 2026, 18:23
-
Mikel Arteta Peringatkan Arsenal: MU Era Carrick ini Bakal Berbahaya!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 18:03
-
Spesialis Laga Big Match, MU Diprediksi Bakal Sulitkan Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:46
-
Tantang Arsenal, Michael Carrick Siapkan 20 Pemain untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:35
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026 Lewat Laga Final yang Singkat
Bulu Tangkis 25 Januari 2026, 17:16
-
Live Streaming Juventus vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Januari 2026, 17:00
-
5 Hal yang Perlu Dilakukan Michael Carrick agar MU Menang di Kandang Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





