Tacchinardi: Juventus Dapat Lawan Paling Sulit
Editor Bolanet | 15 Desember 2015 11:44
Juventus bisa saja dipertemukan dengan Real Madrid atau juara bertahan Barcelona. Namun, menurut mantan gelandang Juventus periode 1994-2007 tersebut, ini adalah undian terburuk bagi Juventus.
Semua tim di babak ini adalah tim kuat. Namun, Bayern adalah yang paling sulit dari semuanya, kata Tacchinardi seperti dikutip TuttoJuve.
Andai kemarin finis sebagai juara grup, tidak disalip Manchester City pada matchday pemungkas, mungkin Juventus bisa mendapatkan lawan yang lebih mudah di babak 16 besar. Kekalahan melawan Sevilla membuat Juventus finis peringkat dua.
Kalah di Sevilla bisa jadi penyesalan besar Juventus. Bianconeri seharusnya juara grup, karena jika tidak, mereka akan berhadapan dengan tim-tim kuat, seperti yang terjadi sekarang, lanjut Tacchinardi.
Juventus kini harus berusaha lebih keras (untuk lolos), imbuhnya. [initial]
Klik Juga:
- Bayern vs Juventus, Neuer vs Buffon
- Tacconi: Juventus Sanggup Eliminasi Bayern
- Direktur Madrid: Juventus vs Bayern Terbaik
- Bayern Sebenarnya Ingin Hindari Juve
- Zanetti: Juventus dan Bayern Seimbang
- Bek Bayern Memuji Sekaligus Remehkan Juve
- Lawan Juventus Satu Dari Dua Favorit Juara
- Jumpa Bayern, Juventus Sua Dua 'Mantan'
- Target Allegri: Singkirkan Bayern, Incar Final
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











