Tidak Bisa Bertahan, Marcelo Akan Dibuat Malu Oleh Salah
Serafin Unus Pasi | 22 Mei 2018 12:55
Bola.net - - Legenda Liverpool, Graeme Souness memprediksi bahwa Marcelo akan dibuat menderita oleh Mohamed Salah di final Liga Champions musim ini.
Pada akhir pekan ini, Liverpool akan menjalani laga terbesar mereka dalam 10 tahun terakhir. Mereka akan menghadapi Real Madrid di final Liga Champions musim ini yang diselenggarakan di Kiev.
Pada pertandingan ini Mohamed Salah akan menjadi pemain yang diwaspadai oleh barisan pertahanan El Real. Bintang asal Mesir itu memang tampil impresif musim ini di mana ia sudah mencetak total 44 gol bagi The Reds di semua kompetisi.
Souness percaya, Marcelo yang bertugas mengawal Salah akan dibuat malu di Kiev nanti. Marcelo, bek kiri dari Brasil itu tidak bisa bertahan, buka Souness kepada Times.
Kekuatan terbesarnya adalah ia piawai dalam membantu serangan. Namun ketiga bertahan, ia terkadang terlalu sembrono sehingga ia terlihat akan terus mendapatkan kartu setiap kali bertahan.
Mo Salah akan bermain cerdas melawan dia. Salah akan membuatnya kesulitan dan itu akan menimbulkan keresahan di kubu Real. Siapapun yang bermain di posisi gelandang kiri harus bersiap membantu Marcelo untuk menghentikan Salah. tandasnya.
Baca Juga:
- Penyesalan Conte: Chelsea Harusnya Lebih Defensif Musim Ini
- Sudah Cukup, Liverpool Tak Akan Jual Pemain Bintang Lagi!
- Liverpool Harus Berjuang Mempertahankan Mo Salah
- Lawan Liverpool, Giggs Yakin Bale Bisa Jadi Pembeda
- Cari Tandem Van Dijk, Liverpool Intai Lascelles
- Ini Kiat Liverpool Hentikan Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







