Torres: Final Lawan Madrid, Terpenting Dalam Hidup Saya
Editor Bolanet | 19 Mei 2016 08:21
Striker Atletico Madrid itu sempat dicap sudah habis, usai ia gagal menemukan bentuk terbaiknya di Chelsea dan AC Milan. Namun musim ini, ia memainkan peran yang vital untuk membantu Atletico lolos ke final dan bakal menghadapi Real Madrid, lawan yang pernah mengalahkan mereka di final 2014.
Ini adalah laga terpenting dalam hidup saya. Saya mengharap hasil yang amat bagus untuk tim, tutur Torres menurut laporan Sport.
Anda menghadapi kesempatan yang jarang anda dapatkan. Perkembangan klub ini di beberapa tahun terakhir amat pesat, hingga kami bisa memainkan dua final dalam tiga tahun, sesuatu yang sepertinya tak terbayangkan sebelumnya. Hasilnya? Saya berharap bagus untuk kami.
Kami bakal amat ingin mencatat sejarah baru bersama klub. Kami berharap halaman ini nantinya akan berakhir bahagia, dan kami semua sudah berada di ambang impian kami selama ini. Ini adalah laga terpenting yang bakal saya mainkan, di sepanjang hidup saya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04