Totti: Percayalah, Barca Takut Lawan Roma
Asad Arifin | 17 Maret 2018 00:25
Bola.net - - Legenda hidup AS Roma, Francesco Totti, mengomentari hasil undian babak perempat final Liga Champions. Totti mengakui jika Barcelona adalah salah satu tim terkuat, tapi mereka akan takut berjumpa dengan Roma.
Roma akan berjumpa dengan Barca pada babak perempat final Liga Champions. Roma bakal lebih dulu bertindak sebagai tim tamu pada leg pertama. Il Lupi akan bertamu ke Camp Nou pada 4 April 2018 yang akan datang.
Setelah itu, Roma akan menjamu Barca di Stadion Olimpico pada 10 April 2018.
“Yakinlah bahwa Barca akan takut menghadapi Roma. Kami ingin menunjukkan bahwa Roma juga bisa bersaing dengan Barcelona. Semua berharap tidak berjumpa Barca, tapi mereka akan jumpa Roma yang hebat,” ucap Totti dikutip dari Premium Sport.
Menurut Totti, dirinya senang dengan hasil yang sudah diraih oleh Roma sejauh ini. Masuk dalam babak perempat final, Totti merasa Roma menjadi delapan tim terkuat di Eropa. Karena itu, Edin Dzeko dan kolega tidak perlu gentar.
“Kami tahu Barca adalah salah satu tim terkuat di Eropa. Tapi kami menghadapinya dengan tenang.”
“Jika kami ingin menjadi juara, kami harus menghadapi tim terkuat. Berhadapan dengan pemain seperti Lionel Messi dan Luis Suarez. Itu memberi stimulus besar. Kami melakukan perjalanan di sini dengan hasil positif,” tandas Totti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






