Untuk Saat Ini Fokus Klopp Tertuju Pada Watford, Bukan City
Dimas Ardi Prasetya | 17 Maret 2018 03:20
Bola.net - - Manajer Liverpool Jurgen Klopp mengaku dirinya tak akan memikirkan duel melawan Manchester City karena saat ini ia fokus untuk mempersiapkan timnya bertanding melawan .
Kabar besar diterima Liverpool hari Jumat kemarin dari Swiss. Mereka diundi untuk bersua dengan Kevin De Bruyne dan kawan-kawan di perempat final Liga Champions.
The Reds akan bertanding melawan City di leg pertama pada tanggal 4 April mendatang di Anfield. Sementara itu leg kedua digelar di Etihad pada 10 April.
Masih ada waktu sekitar tiga pekan lagi sebelum duel itu dilangsungkan. Oleh karena itulah Klopp tak mau memikirkannya saat ini.
Akhir pekan ini, Liverpool akan berduel melawan Watford di matchday 31 Premier League di Anfield. Laga inilah yang jadi perhatian Klopp.
Saya benar-benar tidak keberatan, ada cukup waktu untuk mempersiapkannya sampai saat itu, saya akan memikirkannya sebelum bertanding. Saya tahu ini akan sulit, tapi kabar baiknya adalah bahwa bagi City itu juga sulit, ujarnya seperti dilansir Soccerway.
Saya melihat wajah (direktur sepakbola City Txiki) Begiristain setelah undian dan tidak terlihat seperti (merasa senang). Ini adalah babak delapan besar di Eropa, jika mudah itu salah, seru Klopp.
Akan ada titik di mana saya menantikannya, tapi saat ini saya dalam mood untuk memikirkan Watford, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool dan Timnas Prancis Berduka, Ayah Ibrahima Konate Meninggal Dunia
Bolatainment 23 Januari 2026, 13:55
-
Virgil van Dijk Bela Arne Slot Usai Pertanyaan 'Tak Sopan' soal Xabi Alonso
Liga Inggris 23 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:01
LATEST UPDATE
-
Diterpa Masalah Cedera, Liverpool Justru Tenang di Bursa Transfer Januari 2026?
Liga Inggris 24 Januari 2026, 04:15
-
Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
Liga Italia 24 Januari 2026, 03:47
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




