Vidal: Barcelona Punya Pemain Bintang, Juve Juga Punya!
Editor Bolanet | 14 Mei 2015 13:03
- Gelandang , Artuto Vidal mengungkapkan kepercayaan dirinya setelah memastikan diri menantang di partai puncak Liga Champions. Hal itu terjadi setelah Si Nyonya Tua sukses menyingkirkan sang juara bertahan, Real Madrid.
Vidal mengatakan kalau Juventus memiliki skuat yang memiliki rasa kebersamaan yang kuat. Ia juga tak takut dengan banyaknya bintang yang dimiliki oleh sang calon lawan, Barcelona.
Barcelona memiliki banyak pemain hebat, kami juga punya. Di Berlin nanti kami akan bermain dengan mempertaruhkan segalanya. ungkap Vidal yakin.
Kami memiliki skuat yang sangat solid, kami semua sudah bagaikan saudara sendiri karena kami sudah bermain bersama selama bertahun-tahun. Juventus memiliki tim yang hebat. tegasnya. [initial]
(tf/jrc)
Vidal mengatakan kalau Juventus memiliki skuat yang memiliki rasa kebersamaan yang kuat. Ia juga tak takut dengan banyaknya bintang yang dimiliki oleh sang calon lawan, Barcelona.
Barcelona memiliki banyak pemain hebat, kami juga punya. Di Berlin nanti kami akan bermain dengan mempertaruhkan segalanya. ungkap Vidal yakin.
Kami memiliki skuat yang sangat solid, kami semua sudah bagaikan saudara sendiri karena kami sudah bermain bersama selama bertahun-tahun. Juventus memiliki tim yang hebat. tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Chiellini: Juve Bisa Kalahkan Barcelona
- Real Madrid Kalah, Madridista Kembali Ejek Casillas
- Ingin Madrid Lolos, Anak Gawang pun Kerjai Juventus
- Ancelotti: Barca, Juve? Barcelona Lebih Difavoritkan
- Meme-meme Lucu Lemparan ke Dalam Konyol Casillas
- Ramos: Berjuang Sekuat Tenaga Hanya Untuk Kalah, Menyakitkan
- Morata: Juventus Akan Ciptakan Sejarah!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04