Waddle: City vs Monaco, Laga Terbaik Musim Ini
Afdholud Dzikry | 22 Februari 2017 14:06
Bola.net - - Mantan pemain internasional Inggris, Chris Waddle mengatakan bahwa pertandingan antara Manchester City melawan AS Monaco sungguh luar biasa dan terbaik yang pernah dia liat musim ini.
Seperti diketahui, Manchester City menjamu AS Monaco di Etihad Stadium di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Pertandingan ini dimenangkan oleh tuan rumah dengan skor 5-3.
Sejak menit awal, pertandingan berjalan sengit dan terbuka. Raheem Sterling sempat membawa The Citizens unggul lebih dahulu lewat golnya pada menit ke-26. Namun setelahnya, tim tamu justru mampu membalikkan keadaan dan unggul di babak pertama lewat gol balasan Radamel Falcao (32') dan Kylian Mbappe Lottin (40').
Di babak kedua, Manchester City bangkit. Setelah Falcao gagal mengeksekusi penalti pada menit ke-50, City mencetak gol lewat Sergio Aguero pada menit ke-55. Falcao kembali menjauhkan Monaco lewat gol keduanya pada menit ke-61. Namun setelah itu, tuan rumah membuat tiga gol tambahan lewat Sergio Aguero (71'), John Stones (77') dan Leroy Sane (82').
Ini adalah pertandingan yang tak bisa dipercaya, ujarnya kepada BBC Sport.
Anda harus memberikan kredit pada City, mereka menunjukkan karakter hebat dan Monaco kelelahan. City lebih kuat secara fisik dan secara mental dan Monaco menyesali diri mereka sendiri, tambahnya.
Pertandingan terbaik yang pernah saya lihat musim ini. Secara pertahanan mereka telah buruk, tapi lini serang telah brilian. City tetap dengan permainan mereka dan mereka layak mendapatkan kredit, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


