Nasib Pemenang Pemain Muda Terbaik EPL di Musim Berikutnya
Aga Deta | 27 April 2016 14:43
Bola.net - Bola.net - Gelandang muda , Dele Alli sukses menyabet gelar bergengsi sebagai PFA Young Player of the Year tahun 2016. Ia mengalahkan kandidat lain yakni, Harry Kane, Roos Barkley, Romelu Lukaku, Jack Butland, dan Philippe Coutinho.
Namun, yang jadi pertanyaan besar adalah bagaimanakah performa Alli pada musim depan setelah memenangkan penghargaan tersebut. Apakah semakin bersinar atau justru meredup.
Mari kita simak kiprah 10 pemenang PFA Young Player of the Year saat menjalani musim berikutnya setelah menyabet penghargaan tersebut.
2006 - Wayne Rooney

Dan benar saja. Penyerang asal Inggris tersebut mampu mencetak 23 gol dan membantu Setan Merah dari runner up menjadi juara Premier League. Ini sekaligus merupakan gelar juara pertama untuk Rooney.
2007 - Cristiano Ronaldo

Ronaldo sanggup mencetak 42 gol di semua ajang kompetisi dan membantu Setan Merah menjuarai Liga Champions setelah mengalahkan Chelsea di Moscow. Atas prestasi tersebut, Ronaldo kemudian memenangkan Ballon d'Or dan FIFA World Player of the Year.
2008 - Cesc Fabregas

Namun, penampilan Fabregas di musim berikutnya ternyata menurun di mana hanya sanggup menciptakan 10 assist untuk rekan-rekannya di Premier League. Hal tersebut berdampak besar kepada performa The Gunners sehingga harus puas finis di peringkat empat.
2009 - Ashley Young

Young ternyata mampu mempertahankan performanya di musim berikutnya. Ia sukses mengantarkan Villa bertengger di posisi enam sama seperti musim lalu.
2010 - James Milner

Hal tersebut membuat Milner mendapatkan tawaran bergabung dengan Manchester City di musim berikutnya. Namun sayang, Milner belum memberikan dampak yang besar setelah pindah ke Etihad Stadium. Ia cuma mampu mencetak satu gol di Premier League.
2011 - Jack Wilshere

Namun, sayang cedera parah menimpa Wilshere pada musim berikutnya. Ia harus naik meja operasi dan baru pulih setelah absen selama setahun.
2012 - Kyle Walker

Walker ternyata gagal mempertahankan konsistensi performanya pada musim berikutnya. Meski tak sebagus musim sebelumnya, namun Walker masih bisa bermain dalam 50 pertandingan di semua ajang kompetisi.
2013 - Gareth Bale

Bale ternyata tak bisa mendapatkan penghargaan tersebut di musim berikutnya karena menjadi pemain termahal di dunia setelah ditransfer ke Real Madrid. Namun ia memenangkan Liga Champions dan Copa del Rey di musim pertamanya membela Los Blancos.
2014 - Eden Hazard

Pada musim berikutnya, Hazard memainkan peran penting dalam kesuksesan The Blues. Pemain Belgia itu mencetak 14 gol dan sembilan assist sehingga membantu Chelsea memenangkan gelar Premier League.
2015 - Harry Kane

Pada musim berikutnya banyak yang meragukan bahwa Kane bakal mengulangi performa cemerlangnya tersebut dan mendapat label one-season wonder. Namun Kane berhasil membungkam semua kritik dengan mencetak 27 gol sejauh ini dan membantu Tottenham menjadi penantang gelar Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







