Barca Melaju ke Final Copa del Rey
Rabu, 05 November 2025 06:02
Barca memastikan diri lolos ke final Copa del Rey setelah kembali menang 3-1 atas Villarreal. Neymar mencetak dua gol dan Suarez mencetak satu. Sementara itu, gol huburan Villarreal dicetak oleh Joanthan Dos Santos.
Neymar melepas tendangan setelah menerima umpan dari Lionel Messi.
KOMENTAR