Agum Beber Isi Pertemuan Dengan Presiden, Wapres dan Menpora
Editor Bolanet | 26 Februari 2016 01:27
Agum mengungkapkan, pada pertemuan tersebut wapres melaporkan kepada presiden mengenai perkembangan sepakbola di Indonesia yang saat ini masih di hukum FIFA. Selain itu, terkait kompetisi sepakbola di tanah air yang tak jalan.
Selain wapres, Agum juga mendapatkan kesempatan melaporkan hasil pertemuan dengan EXCO FIFA di Kuala Lumpur beberapa waktu lalu kepada Jokowi.
Dalam peremuan tersebut, disampaikan pula keinginan Pak Jusuf Kalla supaya PSSI diaktifkan kembali dan kompetisi bisa bergulir. Lalu, presiden memutuskan pembekuan dicabut supaya PSSI bisa aktif kembali dan kompetisi bisa berjalan, Agum kepada wartawan di kediamannya, Jakarta, Kamis (25/2) malam.
Akan tetapi, presiden berharap agar reformasi tetep berjalan. Butiran reformasi pun disampaikan dalam pertemuan tersebut. Salah satunya masalah transparansi.
Saya katakan kepada presiden, itu semua sudah ada dalam program komite. Saya berharap bisa bekerja sama dengan menpora untuk mengawasi organisasinya (PSSI) maupun kompetisinya, ungkap Agum. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Training Camp Timnas Indonesia di IKN Sudah Bisa Dipakai Mulai Juli 2024
Tim Nasional 18 Januari 2024, 06:08
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









