Aji Santoso Belum Susun Rapor Pemain Persela
Asad Arifin | 3 November 2017 16:03
Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso belum berpikir untuk menyusun rapor sebagai evaluasi pemain. Meskipun saat ini sudah masuk akhir musim dan Persela hanya memiliki dua pertandingan tersisa di Liga 1.
Aji mengaku bahwa dirinya masih fokus untuk mempersiapkan tim dalam menyelesaikan dua pertandingan sisa. Terutama yang terdekat adalah laga kontra Persiba Balikpapan di Stadion Surajaya, hari Minggu (5/11) mendatang.
Menurut Aji, pihaknya baru akan menyusun rapor pemain seminggu setelah kompetisi berakhir. Namun pelatih asal Malang tersebut mengaku sudah punya gambaran siapa-siapa saja pemain yang masuk dalam catatan merah.
Yang jelas mungkin nanti satu minggu setelah pertandingan, saya sudah tahu siapa-siapa saja sih yang akan saya dipertahankan, ungkap Aji kepada Bola.net.
Dikatakan Aji, dalam membuat laporan kepada manajemen, ia biasanya menyampaikan beberapa pemain yang layak dipertahankan atau dicoret. Ia juga menyampaikan posisi mana saja yang butuh tambahan kekuatan untuk musim depan.
Jadi rapor yang saya sampaikan, kira-kira siapa siapa saja yang dipertahankan terus posisi mana saja yang masih perlu penambahan, imbuhnya.
Selain itu, Aji juga akan membuat rekomendasi kepada manejamen Persela tentang siapa pemain yang harus didatangkan untuk musim depan. Terus kira-kira siapa pemain-pemain yang saya rekomendasikan untuk direkrut sama manajemen, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





