Arema Cronus Siapkan Sejumlah Alternatif Formasi
Editor Bolanet | 27 April 2016 14:29
Banyak strategi yang kami siapkan, ujar Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija.
Untuk menerapkan strategi ini tergantung lawan yang akan dihadapi, sambungnya.
Arema Cronus sendiri sebelumnya dikenal taat menggunakan formasi ofensif 4-3-3 dalam menghadapi lawan-lawan mereka. Namun, semenjak kedatangan Milo -sapaan karib Milomir Seslija- mereka mulai mencoba formasi 4-4-2 atau 3-5-2 yang lebih memperhatikan pertahanan.
Arema Cronus bakal kembali mempersiapkan diri dengan menggelar latihan Rabu (27/04) sore ini di lapangan ASIFA Malang. Sebelumnya, usai melakoni laga uji coba kontra Metro FC, Minggu (24/04) mereka mendapat libur dua hari.
Sementara itu, Milo mengaku tak kesulitan dalam mengutak-atik formasi timnya. Pasalnya, ia memiliki skuat dengan jumlah berlimpah dan kualitas setara.
Tipikal permainan anak-anak asuh saya juga berbeda. Di lini depan saja, Dendi Santoso cenderung bermain lebih ke dalam. Sementara, Sunarto main lebih ke depan. Ini juga terjadi di sektor lain. Jadi, mudah saja bagi kami mengubah permainan, tandas pelatih asal Bosnia tersebut. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Arema FC, Persis Solo Janji Akan Bangkit Lebih Baik
Bola Indonesia 1 Agustus 2024, 06:10
-
Persis Solo Percaya Diri Jelang Hadapi Arema FC
Bola Indonesia 30 Juli 2024, 23:50
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









