Arema FC Akui Persija Tak Mudah Dikalahkan
Asad Arifin | 31 Mei 2017 16:05
Bola.net - - Kendati saat ini performa anak asuhnya jauh lebih baik ketimbang Persija Jakarta, Aji Santoso tak mau jemawa jelang pertemuan antara kedua tim. Pelatih Arema FC ini menilai Macan Kemayoran bukanlah tim yang bisa dikalahkan dengan mudah.
Menurut Aji, catatan penampilan Persija pada sejumlah laga terakhir memang tak menggembirakan. Secara posisi, mereka pun saat ini berada di bawah Arema. Namun, Aji menegaskan, hal ini bukanlah suatu ukuran.
Bukan berarti Arema bakal dengan mudah mengalahkan Persija, ujarnya.
Aji menambahkan, Persija sebetulnya memiliki skuat dengan kualitas di atas rata-rata. Barisan depan mereka diisi pemain-pemain berkemampuan tinggi. Selama ini, masalah mereka sepertinya hanya kurangnya faktor luck saja, Aji menuturkan.
Arema FC bakal menghadapi Persija Jakarta pada laga pekan kesembilan Liga 1. Pertanddingan ini bakal dihelat di Stadion Patriot Bekasi, Jumat mendatang.
Meski tak mudah, Aji menyebut bahwa peluang anak asuhnya meraih poin di kandang Persija masih terbuka lebar. Hal tersebut bisa diraih jika anak asuhnya mau bekerja keras.
Jika pemain bisa bekerja keras, fight dan mau berjibaku, seperti ketika menghadapi Mitra Kukar kemarin, kita bisa menang, tandasnya. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Arema FC vs Persita Tangerang: Tayang di TV Mana?
Bola Indonesia 30 Desember 2025, 11:25
-
Prediksi BRI Super League: Arema FC vs Persita 30 Desember 2025
Bola Indonesia 30 Desember 2025, 10:04
LATEST UPDATE
-
Rio Ferdinand Dibuat Kecewa Banget Sama Gelandang Manchester United Satu Ini
Liga Inggris 14 Januari 2026, 11:57
-
Baru Main 106 Menit, Niclas Fullkrug Sudah Cedera di AC Milan
Liga Italia 14 Januari 2026, 11:49
-
Pisah dengan Real Madrid, Apakah Xabi Alonso Mau Latih Manchester United?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 11:40
-
Manchester City yang Semakin Hijau: Pasang 10.500 Panel Surya Demi Net-Zero 2030
Bolatainment 14 Januari 2026, 11:31
-
4 Hal yang Harus Dibenahi Alvaro Arbeloa Jelang Debutnya Bersama Real Madrid
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 11:29
-
Inikah Pembelian Pertama Michael Carrick di Manchester United?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 11:09
-
Michael Carrick Siap Berikan Kesempatan Kepada Pemain Muda di Tim Utama MU, Tapi...
Liga Inggris 14 Januari 2026, 10:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17









