Arema FC Siap Adu Penguasaan Bola Dengan Bali United
Asad Arifin | 5 Oktober 2017 20:11
Bola.net - - Arema FC menyiapkan taktik khusus untuk meredam keganasan tuan rumah kala bertandang ke Bali United, Minggu mendatang. Arema FC mengaku siap beradu penguasaan bola dengan Bali United pada laga pekan ke-28 Liga 1.
Kami harus bisa memenangi penguasaan bola pada pertandingan ini. Tim yang memenangi penguasaan bola memiliki peluang lebih besar memenangi pertandingan, ujar Pelatih Arema FC, Joko Susilo.
Pelatih yang karib disapa Gethuk ini, anak asuhnya sudah fasih menerapkan taktik penguasaan bola ini. Namun, ia menegaskan bahwa sukses atau tidaknya penerapan taktik penguasaan bola nanti tergantung pada para pemain di lapangan.
Saya hanya bisa memberi penjelasan. Namun, semuanya kembali pada individu pemain, tuturnya.
Selain mengandalkan penguasaan bola, Gethuk menyebut Arema memiliki modal berharga jelang laga di Stadion Kapten I Wayan Dipta ini. Modal tersebut, menurut pelatih berusia 47 tahun ini, adalah motivasi berlipat Cristian Gonzales dan kawan-kawan.
Kami memiliki motivasi tinggi memenangi laga ini. Kami sudah sepakat menjadikan semua pertandingan sebagai final, tukasnya. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 19:31
-
Madura United Fokus Benahi Tim jelang Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 17:26
-
Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 14:55
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Pelatih Persija Jawab Rumor Kedatangan Fajar Fathur Rahman Usai Kalah dari Persib
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 13:45
LATEST UPDATE
-
Valentino Rossi Ngaku Sudah Pilih Pembalap untuk Pertamina Enduro VR46 di MotoGP 2027
Otomotif 15 Januari 2026, 13:29
-
Lagi-lagi 'Ilmu Hitam' Arsenal Beraksi, Chelsea Kini Jadi Korbannya
Liga Inggris 15 Januari 2026, 13:19
-
Laris Manis! 3 Klub Top Italia Berminat Angkut Harry Maguire
Liga Inggris 15 Januari 2026, 12:52
-
Viktor Gyokeres Belum Banyak Cetak Gol di Arsenal Gara-gara Bukayo Saka?
Liga Inggris 15 Januari 2026, 11:49
-
Too Much Gak Sih? Michael Carrick Dituntut Loloskan MU ke UCL Musim Depan
Liga Inggris 15 Januari 2026, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22









