Bagi Musafri Manajemen Persebaya Lebih Punya Itikad Baik
Editor Bolanet | 16 Agustus 2013 16:37
Ya, peribahasa tersebut sebenarnya merupakan gambaran dari hijrahnya eks striker timnas itu ke Persebaya. Tak digaji selama lima bulan di Perseman, ia malah berani pindah ke Persebaya yang gaji pemainnya tertunggak tiga bulan.
Total lima bulan kalau di Perseman. Selama gabung mereka itu, saya hanya terima 10 persen dari DP yang dijanjikan 25 persen dari kontrak saya, ungkap Musafri pada Bola.net, Jumat sore (15/8) di Mess Karang Gayam.
Namun begitu, menurutnya manajemen klub berlogo Buaya itu lebih baik ketimbang Perseman.
Saya rasa semua klub bermasalah dengan keuangan. Saya juga belum tahu permasalahan sebenarnya di Persebaya. Tapi bagi saya mungkin Persebaya lebih baik dan tidak parah daripada yang lainnya. Manajemennya saya lihat lebih punya itikad baik, terangnya.
Meski begitu, Musafri berharap kepercayaannya kepada manajemen Persebaya akan dibalas dengan hal yang baik pula. Karena sama-sama percaya itu lah saya sepakat untuk gabung di sini, tandasnya. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Sidang CAS Kembali Tertunda
Bola Indonesia 22 April 2014, 17:47
-
Eks Persebaya 1927 Kembali Tanyakan Gaji
Bola Indonesia 25 Maret 2014, 11:26
-
Ditanya Soal Gaji Persebaya IPL, Ini Jawaban Cholid
Bola Indonesia 1 Maret 2014, 12:42
-
Jorg Mundur, Rudi Keltjes Jadi Pelatih PSM Makassar
Bola Indonesia 12 Februari 2014, 16:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



