Bali Island Cup Batal, Arema FC Bakal 'Ngamen'
Asad Arifin | 11 Januari 2017 18:44
Bola.net - - Batalnya Bali Island Cup membuat Arema FC mengubah jadwal uji coba pra-musim mereka. Klub berlogo singa mengepal tersebut bakal 'ngamen' memenuhi undangan dari sejumlah klub yang ingin beruji coba dengan mereka.
Kita akan ngamen mulai akhir Januari ini, ujar General Manager Arema FC, Ruddy Widodo.
Ini sebagai ajang uji coba bagi tim kami jelang kompetisi. Selain itu, bisa sebagai ajang menjajal kemampuan pemain asing. Tak ketinggalan, siapa tahu kami bisa mendapat pemain muda dalam perjalanan ini, sambungnya.
Menurut Ruddy, ada tiga even yang akan mereka hadiri pada akhir Januari ini. Pertama, pada 24 Januari mendatang, mereka akan tur ke Lampung memenuhi undangan SS Lampung FC.
Lalu, pada 28 Januari kita akan ke Solo mengikuti Trofeo Bhayangkara. Pesertanya, adalah Bhayangkara FC, Arema FC dan Home United dari Singapura. Kemudian, pada 31 Januari, kita akan ke Purbalingga, tuturnya.
Ada beberapa hal yang menjadi alasan Arema memilih ngamen. Pasalnya, sejauh ini belum ada kepastian digelarnya ajang pra-musim termasuk Piala Presiden dan lain-lain.
Karenanya, sembari menunggu adanya ajang pra-musim lain, kami memilih ngamen, tegas Ruddy.
Sementara itu, Pelatih Arema FC, Aji Santoso menyambut positif adanya rencana ngamen ini. Ia menyebut banyak hal positif yang bisa dipetik dalam ngamen ini. Asalkan, jangan terlalu banyak. Jika terlalu banyak, dampaknya bisa tidak seperti yang kita harapkan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Arema FC vs Persita Tangerang: Tayang di TV Mana?
Bola Indonesia 30 Desember 2025, 11:25
LATEST UPDATE
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
-
Cara Nonton First Fight Volume 2 Eksklusif Melalui Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 18:01
-
Saksikan Pay Per View First Fight Volume 2 di Vidio, 25 Januari 2026
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 17:55
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17






