Bawa Pemain Muda Sumatera Utara ke Belgia, Ini Visi Besar Sihar Sitorus
Serafin Unus Pasi | 23 Juni 2018 12:36
Bola.net - - Tokoh sepak bola nasional, Sihar Sitorus, membeber alasannya mendukung Bola.Com Talent Scouting: From North Sumatera to Belgium. Sihar mengatakan bahwa ia ingin ada pesepakbola-pesepakbola berbakat yang dari Sumatera Utara sehingga ia mendukung penuh gelaran ini.
Seperti diketahui, Sihar Sitorus memiliki sebuah klub yang bermain di kasta ketiga Liga Belgia. Nantinya para pemenang Bola.Com Talent Scouting: From North Sumatera to Belgium akan berlatih di klub milik tokoh sepakbola Nasional tersebut.
Kami ingin pemain yang terbaik bisa dihasilkan melalui proses ini. Sehingga bisa berlatih bersama klub Belgia milik saya atau mungkin yang menonjol bisa bermain di kompetisi tertinggi di Liga Belgia nanti, kata Sihar dalam konferensi pers melalui telewicara video, Jumat (22/6/2018).
Keinginan Sihar tentu bukan tanpa alasan. Menurut dia, Sumatra Utara dan Indonesia secara keseluruhan memiliki bakat-bakat yang tak kalah untuk bersaing dengan pesepak bola asing. Namun, pemain bola bertalenta dan profesional itu bisa diwujudkan melalui pembinaan dan jalur kompetisi yang tepat.
Proses talent scouting seperti ini sebenarnya sudah dimulai sejak 2010. Kami sebelumnya sudah pernah bertemu di persimpangan jalan dengan Pak Hadi Rahmaddani dan Coach Indra Sjafri, ucap Sihar yang juga pemilik dari klub Pro Duta itu.
Akan tetapi, From Sumatra to Belgium menjadi sebuah kebetulan lagi yang menunjukkan kita belum memiliki suatu metode atau kompetisi yang terus menerus di setiap daerah, tegas Sihar Sitorus.
Baca Juga:
- Demi Keluarga, Dede Achriansyah Bertekad Raih Tiket ke Belgia
- Bola.com Talent Scouting Dinilai Tak Akan Kesulitan Temukan Bakat Hebat
- Bola.com Gelar Ajang Pencarian Bakat, Legenda Timnas Indonesia Bangga
- Inilah Daftar Pemain dan Pembagian Tim di Final Talent Scouting Bola.com
- Ratusan Pemain Muda Sumut Tampil di Babak Final Pencarian Bakat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Dihantam Cedera Lagi: Leandro Trossard Tumbang di Jeda Internasional
Liga Inggris 18 November 2024, 11:15 -
Leandro Trossard Cedera Lawan Israel, Arsenal Cemas
Liga Inggris 18 November 2024, 09:45 -
Hasil Israel vs Belgia: Skor 1-0
Piala Eropa 18 November 2024, 05:29 -
Prediksi Israel vs Belgia 18 November 2024
Piala Eropa 17 November 2024, 01:08 -
Man of the Match Belgia vs Italia: Sandro Tonali
Piala Eropa 15 November 2024, 05:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04