Bek Persebaya Arif Satria Fokus Maintenance Fisik
Serafin Unus Pasi | 5 Juli 2020 01:38
Bola.net - Bek Persebaya Surabaya, Arif Satria berlatih dengan intensitas sedang menyambut kembali bergulirnya Shopee Liga 1 2020. Dia lebih fokus pada maintenance fisik.
Namun, program yang dijalankan mantan pemain Persela Lamongan bersifat latihan mandiri. Sebab, sampai saat ini belum ada instruksi apapun dari tim pelatih.
”Kalau pribadi sih masih tetap latihan tiap hari untuk jaga-jaga kondisi aja,” kata Arif Satria kepada Bola.net.
”Tapi kalo tim masih nunggu info. Belum ada info terkait latihan tim,” tegas pemain asal Musi Rawas, Sumatera Selatan tersebut.
Sesuai keputusan PSSI bernomor SKEP/53/VI/2020, kompetisi akan digulirkan pada bulan Oktober. Hanya saja, Persebaya sempat menyampaikan penolakan terhadap langkah federasi tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Intensitas Sedang
Namun, program latihan yang dijalankan oleh Arif Satria tidak terlalu berat. Karena dia merasa tidak mengalami penurunan kondisi yang signifikan meski kompetisi dihentikan.
”Intensitas sedang aja mas. Maintenance aja,” tegas bek kelahiran 17 September 1995 tersebut.
Arif pun siap jika dalam waktu dekat dipanggil untuk kembali ke Surabaya. Dia juga optimistis kondisinya bisa kembali normal ketika sudah berlatih dengan tim.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04