Bhayangkara FC Tantang Arema dan Persija di Solo
Ari Prayoga | 19 Januari 2017 06:21
Bola.net - - Bhayangkara FC kembali menggelar Trofeo. Tapi untuk edisi kedua ini, mereka tak melangsungkannya di Jawa Timur (Jatim). Mereka memilih untuk melaksanakannya di Jawa Tengah (Jateng). Tepatnya di Kota Solo.
Rencananya Trofeo Bhayangkara FC akan digeber di Stadion Manahan, Solo. Trofeo digelar 29 Januari di Solo. Kalau tidak salah antara Arema, Persija dan Bhayangkara, sebut AKBP Sumardji, asisten manajer Bhayangkara FC.
Sebelumnya, sempat muncul kabar jika Madura United menjadi salah satu klub yang berpartisipasi di ajang ini. Namun manajemen buru-buru membantah.
Tidak ada perubahan peserta. Tetap Persija dan Arema, kata Rahmad Sumanjaya, Corporate Secretary Bhayangkara FC.
Event serupa pernah digelar pada tahun 2016. Saat itu mereka mengundang Madura United dan Sidoarjo United. Turnamen ini dilangsungkan di Stadion Gelora Delta Sidoarjo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 14:55
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:22
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 17:13
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Live Streaming Torino vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Final Piala Afrika: Senegal vs Maroko 19 Januari 2026
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 16:30
-
Sempat Dikritik, Michael Carrick Buat Roy Keane Menjilat Ludah Sendiri
Liga Inggris 18 Januari 2026, 16:01
-
Balik-balik Langsung Bobol Gawang Man City, Bryan Mbeumo: Mantap Betul!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 15:32
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
-
Cetak Gol Lagi di Bernabeu, Raul Asencio: Semoga Bisa Lebih Banyak Lagi!
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 09:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48







