Bhayangkara SU Ingin Turunkan Evan di ISC
Editor Bolanet | 19 Mei 2016 19:04
Evan sudah menjejakkan kaki di Indonesia sejak, Kamis (19/5) siang tadi. Namun dia masih harus bertemu dengan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi di Jakarta. Menaiki pesawat dengan nomor penerbangan QG0183, Evan tiba di Surabaya Kamis petang.
Mudah-mudahan dia cepat ikut latihan lagi, seru Ibnu Grahan, arsitek Bhayangkara SU. Bahkan Ibnu sangat berhasrat menurunkan Evan pada pertandingan kontra Sriwijaya FC, Minggu (22/5) akhir pekan nanti di Stadion Gelora Delta Sidoarjo.
Kita lihat kondisinya. Kalau memang bagus dan siap main, ya akan kami turunkan lawan Sriwijaya FC, imbuh eks pelatih Persebaya 1927 ini.
Terpisah, sekretaris perusahaan Bhayangkara SU, Rahmad Sumanjaya mengaku sudah mendaftarkan nama Evan ke PT Gelora Trisula Semesta (GTS). Dia sudah termasuk 28 pemain yang kami daftarkan ke GTS. Jadi dia bisa turun di ISC, jelas Rahmad. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









