BOPI Tak Akan Beri Toleransi Pada Verifikasi ISC 2016
Editor Bolanet | 8 April 2016 17:42
Peraturan adalah peraturan. Kami tidak ada tawar-menawar, ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, pada .
Yang kami lakukan bukan mempersulit. Kami hanya menjalankan aturan yang ada, untuk melindungi semua pihak terkait, sambungnya.
Sebelumnya, beredar kabar bahwa PT GTS dan klub-klub peserta tak terlalu menghiraukan sejumlah persyaratan BOPI. Mereka tak takut BOPI tidak mengeluarkan rekomendasi -yang berakibat tak terbitnya perizinan kepolisian- karena menilai ajang ini telah mendapat restu istana.
Mengenai beredarnya kabar ini, Heru mengaku tak tahu. Namun, ia yakin bahwa kabar tersebut sekadar desas-desus.
Saya yakin, semua pihak akan menghargai prosedur dan peraturan yang mempertimbangkan kepentingan semua pihak, termasuk kepentingan negara, tegasnya.
Apalagi sampai menyangkut restu istana. Saya yakin mereka akan mematuhi aturan. Bukankah pembenahan tata kelola sepakbola, termasuk kepatuhan terhadap aturan, merupakan cita-cita Presiden juga? Heru menandaskan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib B Belum Lengkapi Dokumen, BOPI Belum Beri Rekomendasi Liga 2
Bola Indonesia 19 Juni 2019, 13:03
-
BOPI Terbitkan Rekomendasi untuk Liga 1 2019
Bola Indonesia 10 Mei 2019, 17:07
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










