Borneo FC Sudah Siap Tantang PS Tira di Pekan Ke-17 Liga 1
Editor Bolanet | 19 Juli 2018 12:33
Borneo FC tengah dalam mentalitas yang bagus jelang laga tersebut. Tak hanya karena baru meraih kemenangan dalam derbi Kalimantan kontra Barito Putera, Borneo FC punya skuat yang komplet untuk menghadapi The Warriors.
Borneo FC baru saja meraih kemenangan 2-1 dalam laga derbi kontra Barito Putera di Stadion Segiri, Samarinda, Senin (16/7/2018). Kemenangan itu tentu menjadi modal yang sangat bagus bagi Borneo FC untuk menjalani laga terakhir di putaran pertama Liga 1 2018 saat bertandang ke Bantul.
Bisa dipastikan Borneo FC akan bertandang ke kandang PS Tira itu dengan kepercayaan diri tinggi untuk merebut poin di Bantul. Tim berjulukan Pesut Etam itu memiliki cukup banyak pilihan skuat untuk tampil dalam pertandingan tersebut setelah kembalinya dua pemain dari hukuman akumulasi kartu kuning.
Jadwal liga yang cukup mepet membuat jajaran pelatih harus pintar membuat program untuk pemain agar bisa fit dalam pertandingan. Kami sekarang sedikit beruntung dengan kembalinya Wahyudi dan Firdaus yang sempat absen karena akumulasi kartu, ujar asisten pelatih Borneo FC, Ahmad Amiruddin.
Plus ada pemain tambahan baru di Borneo FC, Wildansyah dan Billy Keraf. Kami bisa melakukan rotasi dengan lebih baik untuk menjalani laga kontra PS Tira, lanjutnya
Borneo FC
Sumber: Bola.com
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04