Bus Diserang, Persib Tolak Berangkat ke SUGBK
Editor Bolanet | 22 Juni 2013 16:24
Bertempat di sebuah lokasi peristirahatan, rombongan Persib mengambil keputusan untuk tidak berangkat menuju SUGBK. Keputusan ini diambil setelah bus yang mengangkut rombongan Persib diserang sekelompok orang tak dikenal di jalan Gatot Soebroto atau 300 meter dari Hotel Kartika Chandra.
Karena kejadian tersebut, para penggawa Maung Bandung mengalami shock. Adapun pemain mengalami luka ringan karena terkena serpihan kaca bus yang pecah.
Manajer Persib Umuh Muchtar menegaskan jika timnya tidak akan berangkat dengan memperhatikan keamanan timnya. Sekalipun pihak Kepolisian Polda DKI Jaya menurunkan rantis (kendaraan taktik) ke lokasi PERSIB berada.
Kita tidak akan ke SUGBK. Bukan tidak punya nyali, tapi kondisi pemain saja sudah luka, tegas Umuh di situs resmi klub. Tidak. Sekali lagi tidak akan ke SUGBK, imbuhnya. (persib/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












