Defri Rizky Hengkang Dari Mitra Kukar
Editor Bolanet | 11 Februari 2016 22:12
Defri bergabung dengan Semen Padang. Ia bilang ingin mencari suasana baru, ujar Pelatih Mitra Kukar, Jafri Sastra, pada , Kamis (11/02).
Selain itu, ia kan pengen dekat dengan kampung kelahirannya di Aceh. Padang lebih dekat ke Aceh, sambungnya.
Sebelumnya, Defri menjadi salah satu tulang punggung Mitra Kukar pada ajang Piala Jenderal Sudirman lalu. Winger asal Takengon Aceh ini bahkan sukses menjadi salah satu sosok di balik sukses Naga Mekes menjuarai ajang tersebut.
Sementara itu, selain kehilangan Defri, sejauh ini Mitra Kukar juga kehilangan pemain. Tercatat, nama Syakir Sulaiman dan Rossi Noprihanis juga tak akan lagi memperkuat klub asal Tenggarong ini.
Selain itu, Rivky Mokodompit juga mundur. Ia mengatakan ingin mencari suasana baru, tutur Jafri.
Sementara, Faizal Rizal juga kita kembalikan ke Perseru Serui. Kan statusnya kita pinjam kemarin, tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga
- Hendra Bayauw Gabung Mitra Kukar
- Jadwal Piala Gubernur Kaltim Berubah, Persiapan Mitra Kukar Terdampak
- Jelang Piala Gubernur Kaltim, Mitra Kukar Mulai Persiapkan Diri
- Bertahan di Mitra Kukar, Arthur da Rocha Beber Alasannya
- Mitra Kukar Belum Patok Target di Piala Gubernur Kalimantan Timur
- Libur, Bayu Pradana Tetap Berlatih
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Liga 1: Hadapi Persija, Persela Harap Jose Wilkson Lebih Tajam
Bola Indonesia 14 Januari 2022, 17:25 -
BRI Liga 1: Persipura vs Persela, Tugas Berat Pelatih Anyar
Bola Indonesia 6 Januari 2022, 10:44 -
Persela Lamongan vs Persipura Jayapura, Laga Pembuktian Racikan Jafri Sastra
Bola Indonesia 5 Januari 2022, 23:22 -
Jafri Sastra Bicara Target dan Rencananya Bersama Persela
Bola Indonesia 22 Desember 2021, 08:39 -
Resmi Jadi Pelatih Persela, Begini Rekam Jejak dan Prestasi Jafri Sastra
Bola Indonesia 20 Desember 2021, 21:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04